Penilaian Akhir Semester (PAS) adalah kegiatan wajib yang diselenggarakan oleh pihak sekolah. PAS bertujuan untuk menguji dan mengevaluasi hasil belajar siswa selama satu semester, dan mengukur materi pelajaran yang diberikan guru-guru mata pelajaran melalui Kegiatan Belajar Mengajar (KBM). Dengan demikian hasil PAS dapatĀ dijadikan tolak ukur ketuntasan belajar siswa dan dapat dimanfaatkan untuk program remidial, pengayaan dan pengisian raport.
Sesuai kalender akademik Pendidikan, pada semester ganjil tahun ini, kegiatan PAS di Sekolah dimulai dari tanggal 01- 10 Desember 2021 yang diikuti oleh seluruh siswa SMKN 3 Pamekasan. Kegiatan ini dilaksanakan serentak di sekolah.
The following two tabs change content below.
Dedy Irawan
Latest posts by Dedy Irawan (see all)
- GELAR KARYA DESAIN KOMUNIKASI VISUAL KOLABORASI TATA BUSANA DAN DESAIN FESYEN SMKN 3 PAMEKASAN - Desember 13, 2021
- HOLIDAY TRIP DHARMA WANITA SMK NEGERI 3 PAMEKASAN - Desember 13, 2021
- Peringatan Hari AIDS Sedunia - Desember 13, 2021